Smash adalah salah satu boyband yang pernah eksis di industri hiburan pada masanya beranggota 7 personil pria yang tampan. Hadir nya mereka di industri hiburan cukup menghibur dengan genre musik yang mereka bawakan. Membawakan musik dengan genre pop dance sudah pasti menarik banyak perhatian. Para penggemar nya juga paling banyak dari kalangan remaja hingga dewasa dan umumnya adalah wanita. Setiap personil yang memiliki pesona mereka masing-masing sempat menghebohkan industri hiburan. Boyband satu ini juga merupakan boyband yang muncul pertama kali di Indonesia. Dan bisa dibilang sebagai pencetus adanya grup band penyanyi laki-laki yang dimana mereka membawakan lagu disertai dengan gerakan dance.
Lagu-Lagu yang dibawakan oleh mereka memberikan semangat positif pada kamu remaja nama grup mereka. Juga memiliki arti yang sama dengan tujuan lagu mereka yaitu ingin menghibur kaum muda dan para remaja. Nama Smash semakin terkenal lewat lagu mereka yang berjudul I Hearth You yang dimana. Saat single mereka rilis langsung menjadi tranding topik dan laku keras di pasaran musik. Tidak hanya menjadi penyanyi mereka juga terjun ke dunia peran yang dimana mereka pernah membintangi film yang membuat nama mereka semakin dikenal. Dengan kemunculan boyband ini mengubah industri musik Indonesia. Dengan hadirnya mereka mempopulerkan budaya Boyband di Indonesia pada tahun 2011. Dan saat itu industri musik Indonesia didominasi dengan berbagai kemunculan boyband dan girlband.
Awal Terbentuk Nya Boyband Smash
Pada awal tahun 2010 di kota Bandung di adakan sebuah acara festival yang dimana pada acara itu di pandu oleh Cinta Laura. Pada saat acara tersebut ada sebuah produser yang tertarik dengan gaya dance Dicky, Reza, dan Ilham. Management tersebut berpikir untuk membuat sebuah konsep menyanyi yang disertai dengan dance. Ingin membuat anggota dengan 7 orang akhirnya dan mereka kekurangan 4 personil lagi. Pada saat itu Reza mengajak teman nya yang ternyata merupakan dancer yang cukup handal yaitu Bisma. Bisma yang beralas dari grup dance kemudian mengajak dua teman nya untuk ikut bergabung juga yaitu Rangga dan Rafael. kurang satu personil lagi agar konsep pada boyband ini menjadi lengkap dengan 7 formasi. Seorang model yang cukup terkenal di jakarta yaitu Morgan pun di ajak bergabung oleh pihak Managemen. Dan formasi pun menjadi lengkap dengan 7 personil.
Para lelaki remaja ini pun menjalani masa traine selama 5 bulan hingga akhirnya mereka resmi debut. Selama menjalani masa traine mereka di didik dengan sangat keras dimana mereka harus fokus berlatih. Tidak sulit untuk mereka menjalani masa traine karena sebelum nya para personil sudah memiliki. Latar belakang yang bisa dance dan bahkan di antara mereka ada yang pernah menjadi anggota band. Awal debut mereka membuat video klip yang sangat sederhana karena keterbatasan biaya yang mereka miliki. Sejak awal mereka debut boyband satu ini di terima sangat baik oleh para penggemar nya. Kebanyakan penggemar mereka adalah kaum remaja dan Smash semakin mendapatkan banyak tawaran manggung. Tidak hanya itu mereka juga ada terjun ke dalam dunia peran. Yang dimana film yang mereka bawakan juga cukup populer dan membuat nama mereka semakin di kenal di kalang industri hiburan Indonesia.
Profil dan Biodata lengkap Personil Smash :
1. Rafael Tan
- Nama Lengkap : Rafael Landry Tanubrata
- Nama Panggung : Rafael Tan
- Tanggal Lahir : 16, November 1986
- Tempat Lahir : Garut, Indonesia
- Agama : Kristen
- Profesi : Penyanyi, Presenter, Model
- Ayah Kandung : Jhony Tanubrata
- Ibu Kandung : Nila Setiawan
- Zodiac : Scorpio
2. Bisma
- Nama Lengkap : Bisma Karisma
- Nama Panggung : Bisma
- Tanggal Lahir : 27, November 1990
- Tempat Lahir : Bandung, Indonesia
- Agama : Islam
- Profesi : Aktor, Penyanyi, Model
- Ayah Kandung : Karyana S
- Ibu Kandung : Ati Casmawati
- Zodiac : Sagitarius
3. Dicky
- Nama Lengkap : Dicky Muhammad Prasetya
- Nama Panggung : Dicky
- Tanggal Lahir : 18, Juni 1993
- Tempat Lahir : Bandung, Indonesia
- Agama : Islam
- Profesi : Penyanyi, Aktor, Presenter
- Ayah kandung : Kiki Dasikin Djohari
- Ibu Kandung : Sri Yetty Mulyati
- Zodiac : Gemini
4. Reza
- Nama Lengkap : Muhammad Reza Anugrah
- Nama Panggung : Reza
- Tanggal Lahir : 21, Maret 1994
- Tempat Lahir : Kendari, Indonesia
- Agama : Islam
- Profesi : Penyanyi, Aktor, Nodel
- Ayah Kandung : Effendi Yusuf
- Ibu Kandung : Sulfiani Efendi
- Zodiac : Aries
5. Ilham
- Nama Lengkap : Muhammad Ilham Fauzi Efendi
- Nama Panggung : Ilham
- Tanggal Lahir : 29, Agusutus 1995
- Tempat Lahir : Kendari, Indosia
- Agama : Islam
- Profesi : Penyanyi, Model
- Ayah Kandung : Effendi Yusuf
- Ibu Kandung : Sulfiani Efendi
- Zodiac : Virgo
- Istri : Nadine Syahira
6. Rangga
- Nama Lengkap : Rangga Dewamoela Soekarta
- Nama Panggung : Rangga
- Tanggal Lahir : 06, Januari 1988
- Tempat Lahir : Voorburg, Belanda
- Agama : Islam
- Profesi : Penyanyi, Model,
- Berat Badan : 60 kg
- Tinggi Badan : 170 cm
7. Morgan
- Nama Lengkap : Handi Morgan Winata
- Nama Panggung : Morgan
- Tanggal lahir : 25, Mei 1990
- Tempat Lahir : Singkawang, Indonesia
- Agama : Khatolik
- Profesi : Penyanyi, Aktor, Model
- Zodiac : Gemini
- Tinggi Badan : 179 CM
- Berat Badan : 65 kg
Rekomendasi Album Terbaik :
- Aku Cinta Kamu (2010)
- I Heart You (2010)
- Senyum Semangat (2011)
- Ada Cinta (2011)
- Pahat Hati (2012)
- Rindu Ini (2013)
- Selalu Tentang Kamu (2013)
- Fenomena (2013)
- Berhenti berharap (2018)
- Jadi Milikku (2020)
- Boyband (2023)
Lihat Juga : Demak, Salah Satu Kota Terkaya Di Pesisir Utara Jawa